91. 6 Indika FM Jakarta kini sedang berbenah dengan merubah format, acara dan target pendengar umum nya, penduduk Jakarta berusia 25 hingga 32 tahun (main listeners), dan yang berusia 18 hingga 35 tahun (spread).
Mengudara sejak tahun 2000 dan dikenal sebagai radio clubbing di Jakarta, on-air di gelombang 91.45 FM. Sejak 2013 ini Indika FM berubah menjadi radio yang berbasis atas kebutuhan anak muda Jakarta. Ini sesuai dengan hasil riset dan pemahaman terhadap kebutuhan dan keinginan target pendengar yang terus dilakukan Indika FM.
Indika FM kini memposisikan dirinya sebagai radio lifestyle Jakarta dan mengusung tagline baru "Sounds of Jakarta - Memutarkan Lagu-Lagu Hits Terbaik Tahun 2000 hingga Kini".
Kampaye/promosi pun mulai dilakukan untuk selama 2013 ini, termasuk dengan membuat iklan ruang luar salah satu program barunya, Indika PaGi (PAsti GIla) bersama Arie Dagienkz dan Sinyorita yang disiarkan setiap Senin hingga Jumat, jam 6 hingga 10 pagi. Berisi obrolan seru, info, dan berita yang asik, juga memainkan lagu-lagu parodi yang lucu, dan masih banyak lagi.
Indika FM juga kini menggunakan logo visual yang baru, yang disesuaikan dengan logo corporate nya, seperti yang tampak pada indoor sign berikut:
Beberapa sticker Indika FM yang baru:
Mengudara sejak tahun 2000 dan dikenal sebagai radio clubbing di Jakarta, on-air di gelombang 91.45 FM. Sejak 2013 ini Indika FM berubah menjadi radio yang berbasis atas kebutuhan anak muda Jakarta. Ini sesuai dengan hasil riset dan pemahaman terhadap kebutuhan dan keinginan target pendengar yang terus dilakukan Indika FM.
Indika FM kini memposisikan dirinya sebagai radio lifestyle Jakarta dan mengusung tagline baru "Sounds of Jakarta - Memutarkan Lagu-Lagu Hits Terbaik Tahun 2000 hingga Kini".
Kampaye/promosi pun mulai dilakukan untuk selama 2013 ini, termasuk dengan membuat iklan ruang luar salah satu program barunya, Indika PaGi (PAsti GIla) bersama Arie Dagienkz dan Sinyorita yang disiarkan setiap Senin hingga Jumat, jam 6 hingga 10 pagi. Berisi obrolan seru, info, dan berita yang asik, juga memainkan lagu-lagu parodi yang lucu, dan masih banyak lagi.
Beberapa sticker Indika FM yang baru:
Untuk sample sticker Indika FM dengan logo yang sebelumnya dapat dilihat pada link berikut.
No comments:
Post a Comment